Visi & Misi

Diketahui Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Bolaang Mongondow Utara Periode 2018-2023 telah menetapkan

Visi

“Mewujudkan Bolaang Mongondow Utara Yang Berkelanjutan, Mandiri, Berbudaya dan Berdaya Saing”.


Misi

  1. Mewujudkan Sumber Daya Manusia yang berkualitas dan Berbudaya;

  2. Memantapkan tata kelola pemerintahan yang baik (Good and clean Government);

  3. Meningkatkan daya saing ekonomi berbasis pertanian, perikanan dan pariwisata; dan

  4. Memantapkan pemerataan pembangunan infrastruktur wilayah yang handal.

Dari Visi dan Misi Kabupaten Bolaang Mongondow Utara di atas, maka misi yang ada keterkaitan dengan Tugas dan Fungsi Badan Kepegawian Pendidikan dan Pelatihan adalah pada misi II yaitu Memantapkan tata kelola pemerintahan yang baik (Good and clean Government) yang mempunyai sasaran “Memantapkan kualitas penyelenggaraan Pemerintahan dan pelayanan publik”.